
Telah terlaksana program kerja dari Divisi Minat Bakat berupa kegiatan DIKMI TALENT pada bidang sport, khususnya badminton. Kegiatan ini dilaksanakan pada 23 April 2025 bertempat di GOR SH. Pelaksanaan agenda ini merupakan bagian dari rangkaian program DIKMI TALENT yang bertujuan untuk mengembangkan potensi, minat, dan bakat mahasiswa Pendidikan Ekonomi di bidang olahraga.
#DivisiMinatBakat


Telah terlaksana program kerja dari divisi Minat Bakat yaitu DIKMI TALENT pada cabang E-Sport, yang dilaksanakan pada 15 Maret 2025. Kegiatan ini merupakan salah satu agenda dari DIKMI TALENT yang bertujuan untuk mengembangkan potensi dan kemampuan mahasiswa di bidang e-sport, memfasilitasi kreativitas serta kompetensi.