EDITOR PERTEMUAN 1 dan 2

Program kerja EDITOR telah berhasil terlaksana pada pertemuan 1 dan pertemuan 2, yang masing-masing dilaksanakan pada tanggal 3 Mei 2025 dan 10 Mei 2025. Kegiatan ini dirancang sebagai sarana pendalaman materi, khususnya dalam menghadapi Ujian Akhir Semester (UAS). Pada dua pertemuan tersebut, fokus pembahasan diarahkan pada dua mata kuliah, yaitu Statistika dan Akuntansi Keuangan Dasar, dengan tutor dari angkatan 2023.
Program kerja ini dilaksanakan pada tanggal 3 Mei 2025 dan 10 Mei 2025. untuk memahami kembali materi yang akan dilaksanakan pada UAS
#DivisiPendidikan